

Gegerkan Publik, Aa Gym Disebut Ceraikan Teh Ninih
RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Kabar mengejutkan datang dari ulama kondang Abdullah Gymnastiar atau dikenal Aa Gym. Ia dikabarkan telah menalak istrinya, Ninih Muthmainah, atau yang akrab disapa Teh Ninih. Informasi tersebut ditulis putra mereka, Muhammad Ghaza Al Ghazali dalam laman Facebook miliknya, beberapa waktu lalu. “Dengan ini saya memberitahukan kepada sahabat-sahabat semua, bahwasanya ibu saya, Ninih […]