News

Ferdian Paleka Dibully dalam Penjara, Kepala Plontos, Telanjang Dada dan Disuruh Masuk Tong Sampah, Ini Kata Netizen

Foto Ferdian Paleka tersebar di media sosial.

Ferdian Paleka Dibully dalam Penjara, Kepala Plontos, Telanjang Dada dan Disuruh Masuk Tong Sampah, Ini Kata Netizen

RADARBANDUNG.id, BANDUNG-  YouTuber pembuat video Prank “makanan” sampah dan batu, Ferdian Paleka, M. Aidil Fitrisyah dan Tubagus Fahddinar diduga mendapat aksi perundungan dari tahanan lain setelah mereka ditangkap, Jumat (8/5/2020).

Baca Juga: YouTuber Ferdian Paleka ‘Habis’ Dibully di dalam Penjara, Disuruh Push Up dan Ngevlog Masuk Tong Sampah

Kejadian ini terekam video yang kini viral di media sosial, Sabtu (9/5).

Ferdian Paleka dalam video yang beredar tampak telanjang dada dengan kepala plontos. Tampak ia mengikuti perintah dari tahanan lain, seperti push up hingga masuk ke dalam tong sampah.

Baca Juga: Lagi, Viral Video YouTuber Ferdian Paleka, Bercanda Sebut Lebaran di Penjara

Sesekali ia meringis, tak sedikit pula tahanan yang mengamati. Sementara yang lain meneriaki Ferdian cs dengan nada sindirin terkait konten yang dibuatnya.

Dalam video, tampak Ferdian Paleka melakukan push up dengan salah satu rekannya. Matanya berkaca-kaca dan wajahnya memelas dikelilingi tahanan lain yang mengamati dan sesekali melakukan kontak fisik.

“Cik ngomong abdi jelema belegug kituh (coba bilang saya orang bodoh),” terdengar suara seorang pria dalam video itu.

“Abdi jelema belegug (saya orang bodoh),” kata Ferdian menirukan.

Dalam video lain, Ferdian yang sedang duduk memegang gelas air mineral tampak diminta berdiri dan masuk ke sebuah tempat sampah berwarna kuning, sambil disuruh ngevlog ala prank yang pernah dibuatnya.

“Ngomong halo gais, dong!”, kata salah seorang dalam video itu.

Video ini mengundang reaksi netizen. Ada sebagian yang bereuforia, tapi tak sedikit pula yang menyatakan simpati dan berharap kejadian ini bisa jadi pelajaran bagi Ferdian Paleka cs. Berikut di antaranya komentar netizen:

“Apapun yg dilakukan Pasti dpet blsn di dlm lapas… Jagn digituin donkkk kasiannnnn ….tapi boooooooo’ong xixixi,” ucap pemilik akun Facebook Maey B.

“Gara2 kasus sembako sampah jadi di bui abi mah karunya baraya kamaneh na ….. Tapi bohooong,” tulis @Wawan.

“Orang so gitu mah ngehina orang miskin, miskin blm tentu hina, kaya blm tentu terhormat,” tulis @Hanuny.

“Karma is reall wkwk,” ucap pemilik akun Jamaludin R

Netizen yang memberi simpati;

“kedah na tong d video hawatos ka keluarga na terutami orang tua na, (seharusnya jangan di video, prihatin ke keluarganya, terutama orangtuanya,” komentar @Rhenia.

“Tos ah jd karunya ayenamah (sudah ah jadi kasihan sekarang mah), ” tulis @Mmh Rara.

Baca Juga: YouTuber Ferdian Paleka Minta Maaf ke Publik: “Semoga Saya Dimaafkan” 

“Secara pribadi …kasian siih,” tulis@Neti Lastri

“kenakalan remaja ya wajar toh nggk sampe merugikan orang lain ,nggk gitu juga ngehukum nya,” kata @Sheti Nur

“Seharus nya jgn trllu brlbhn cukup dgn d penjara z sdh cukup ko gk prlu d prmalukan lbh sprti itu….. Klw udh gini ksian jga,,, tp ini lah salah satu dr ulah nya hrus d pertnggungjwbkn,,,,, Dr awal hrusnya minta maaf jgn mlh kaburrr2n,” ucap pemilik akun Facebook Cucu Nur.

“Sy ngdukung ferdian faleka,, jngn main siksa aja,,, orang cuman ngfrank,, knapa harus di pnjara,, ga adil kasian lepasin aja ferdian,,,,,,,” ujar @endang.

“Sy juga benci bgt pas liat aksinya di youtube. Tapi sekarang liat vidionya yang di bully d rutan saya ga tega bgt,” ucap @Puji Rahayu

Netizen berharap kejadian ini bisa dijadikan pelajaran bagi Ferdian Paleka cs;

“Tapi,kalo liat attitude dia yg buruk di bbrapa konten video nya,cuma berharap semoga apa yang dia alami menjadi pelajaran.semoga kedepan nya produktif dengan konten konten yg positif,”

“Kudu jera ker contoh ker pelajaran kanu lainna, (Harus jera, buat contoh pelajaran untuk yang lain)” tulis @Yandi Rust.

“Bae ath (biarkan),, biar ngersain,d prenk sama tahanan,,,pelajaran berharga,,biar kedepan nya jadi orang baik..,” tulis @hidayatajang.

Baca Juga: Sehabis Dibully, Ferdian Paleka cs Pindah Ruang Sel dan Begini Kondisinya

“Klo saya sih bgus bwt mnimbulkn efek jera tapi klo di lihat dari apa yg dia perbuat agak sedikit kasian tapi ya sudah lah ini bwt plajaran klo becanda ya mbok kira2….,” tulis@Dafis

“Hikmah nya pelajaran buat kita.. Jangan seperti dia. Dia menanam dia menuai,” ucap Adi P.

Kapolrestabes Bandung, Kombes Ulung Sampurna Jaya membenarkan peristiwa yang terekam video itu.

Baca Juga: Tahanan Rekam Aksi Bully ke YouTuber Ferdian Paleka, Ponsel Diduga Diselundupkan Lewat Makanan

Menurutnya, kejadian yang menimpa Ferdian Paleka cs sebagai ekspresi ketidaksukaan tahanan lain kepada mereka yang sudah membuat prank video makanan berisi sampah dan batu.

“Video viral di dalam tahanan memang benar,” ujar Ulung di Mapolrestabes Bandung, Jalan Jawa, Kota Bandung, Sabtu (9/5/2020).

“Itu terjadi karena tahanan tidak suka terhadap kelompok ini karena memberikan bantuan berisi sampah. Mereka tidak suka sehingga tahanan ini melakukan pembully-an kepada Ferdian dan temannya,” jelas Ulung.

Sebelumnya, Ferdian Paleka telah meminta maaf kepada publik atas ulahnya membuat video prank makanan berisi sampah dan batu, khususnya kepada transgender yang menjadi korban.

Dalam pemeriksaan di Mapolrestabes Bandung, Ferdian mengaku langsung memutuskan melarikan diri karena merasa takut setelah kasusnya mencuat.

“Saya minta maaf untuk seluruh rakyat Indonesia, terutama rakyat Kota Bandung dan transpuan yang telah saya prank, dengan ngasih sembako isi sampah saya sangat menyesal atas kelakuan saya, semoga saya dimaafkan,” kata Ferdian dengan sorot mata yang berkaca-kaca di Mapolrestabes Bandung, Jumat (8/5).

(ysf/radarbandung.id)



Terkait Kota Bandung

Pemeliharaan Tol Cipularang, Pengguna Jalan Diminta Waspada Pemeliharaan Tol Cipularang, Pengguna Jalan Diminta Waspada
Kota Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan pengguna jalan serta mempertahankan Standar Pelayanan Minimal (SPM), Jasamarga Metropolitan Tollroad (JMT) melalui Representative Office 3 JMT, bekerja sama dengan PT Jasamarga Tollroad Maintenance (JMTM), kembali melaksanakan pemeliharaan perkerasan jalan pada Ruas Tol Cipularang. Senior Manager Representative Office 3 JMT Regional Division, Agni Mayvinna menyampaikan pemeliharaan […]

Live Update

Tragedi Kamar Kos, Gadis Tewas Motif Cemburu Jadi Pemicu Tragedi Kamar Kos, Gadis Tewas Motif Cemburu Jadi Pemicu
Kota Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Seorang gadis bernama Irma ditemukan tewas dengan luka tusukan di leher sebuah kamar kos di kawasan Coblong, Kota Bandung, Sabtu (8/3/2025). Kejadian tragedi tragis mengejutkan warga sekitar, terutama setelah polisi mengungkap pelaku utama BL seorang wanita yang merupakan teman dekat korban. Kapolrestabes Bandung, Kombes Pol Budi Sartono menjelaskan peristiwa tragedi mengerikan […]

Tempat Hiburan Malam di Bandung Masih Ada yang Ngeyel, Buka Saat Ramadan dan Jual Miras, Edwin Senjaya: Jangan Permainkan Aturan, Hormatilah Bulan Suci Tempat Hiburan Malam di Bandung Masih Ada yang Ngeyel, Buka Saat Ramadan dan Jual Miras, Edwin Senjaya: Jangan Permainkan Aturan, Hormatilah Bulan Suci
Kota Bandung

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Bulan suci Ramadan sejatinya dijadikan momentum untuk memperbaiki diri dan memperbanyak amal ibadah. Bulan Ramadan jangan dicemari dengan melakukan maksiat dan dapat mengotori kesucian Ramadan. Belakangan, Wakil Ketua DPRD Kota Bandung Edwin Senjaya menemukan sejumlah Tempat Hiburan Malam (THM) tetap ngeyel beroperasi saat bulan Ramadan. Baca Juga: Sungai Cimeta Meluap, Ratusan Warga Desa […]

Jabar Berbagi 2025 Semangat Gotong Royong LRCB untuk Anak Yatim dan Dhuafa Jabar Berbagi 2025 Semangat Gotong Royong LRCB untuk Anak Yatim dan Dhuafa
Kota Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Semangat berbagi kembali hadir dalam gelaran Jabar Berbagi 2025 yang berlangsung di halaman Gedung Sate, Kota Bandung. Acara Jabar Berbagi bukan sekadar kegiatan sosial tahunan, tetapi sebuah gerakan besar yang telah memberikan kebahagiaan bagi ribuan anak yatim dan dhuafa di Jawa Barat. Land Rover Club Bandung (LRCB) menjadi salah satu komunitas […]

Jabar Berbagi: Langkah Kecil Menuju Gerakan Besar Jabar Berbagi: Langkah Kecil Menuju Gerakan Besar
Kota Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Jabar berbagi bukan sekadar kegiatan sosial tahunan, tetapi merupakan perjalanan panjang sebuah gerakan kebaikan yang telah memberikan kebahagiaan bagi ribuan anak yatim dan dhuafa di Jawa Barat. Di balik kesuksesan ini, ada kisah inspiratif asal mula Jabar berbagi Founder berbagi Land Rover Club Bandung (LRCB) Yedi Irwandi, pendiri berbagi yang kini […]

Nutrijell Takjell Festival Dukung UMKM, Pecahkan Rekor MURI Nutrijell Takjell Festival Dukung UMKM, Pecahkan Rekor MURI
Kota Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Nutrijell menggelar Nutrijell Takjell Festival di Lapangan Tegalega, Kota Bandung, sebagai bentuk dukungan terhadap pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) serta merayakan tradisi takjil khas Indonesia. Acara yang berlangsung pada 15 hingga16 Maret 2025 menjadi ajang kolaborasi dengan 100 UMKM lokal serta pemecahan rekor MURI dalam pembuatan 1.446 Nutrijell Donut […]

Berita Terbaru

Sekda Jawa Barat, Herman Suryatman Tinjau Lokasi Banjir Cimanggung yang Belum Surut, Aktivitas Warga Masih Terhambat Sekda Jawa Barat, Herman Suryatman Tinjau Lokasi Banjir Cimanggung yang Belum Surut, Aktivitas Warga Masih Terhambat
Advertorial

RADARBANDUNG.ID, sumedang – Hingga Senin (17/3/2025), banjir yang melanda Kecamatan cimanggung, Kabupaten sumedang, masih belum surut. Kondisi ini menyebabkan aktivitas warga cimanggung menjadi terhambat. Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat, herman suryatman, meninjau langsung lokasi banjir cimanggung pada Minggu (16/3/2025). Baca Juga : Sekda Jawa Barat Herman Suryatman Tinjau Banjir Cimanggung, Tekankan Pencegahan dan Solusi Dalam […]

Mantap! Persib Dukung Pengembangan GBLA Jadi Destinasi Sport Tourism Mantap! Persib Dukung Pengembangan GBLA Jadi Destinasi Sport Tourism
Persib Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG –Persib turut menghadiri rapat pengembangan Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) menjadi destinasi Sport tourism Kelas dunia di Balai Kota Bandung, Senin (17/3/2025). Dalam rapat yang digelar Pemerintah Kota Bandung bersama DPRD Kota Bandung dan Bank Dunia (World Bank) tersebut, Persib diwakili Deputy CEO PT Persib Bandung Bermartabat, Adhitia Putra Herawan. Dalam […]

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Menduga Sungai yang Bersertifikat Tidak Hanya di Bekasi, KDM: Berani Taruhan Saya Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Menduga Sungai yang Bersertifikat Tidak Hanya di Bekasi, KDM: Berani Taruhan Saya
Advertorial

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG –  gubernur jawa barat dedi mulyadi, menduga kawasan sungai yang sudah disertifikatkan tidak hanya di Bekasi, namun tersebar di beberapa wilayah Jawa Barat. Hal itu disampaikan gubernur jawa barat dedi mulyadi saat ditemui awak media di lapangan udara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Selasa (11/3/2025). Sebelumnya, gubernur jawa barat dedi mulyadi mengutarakan kekesalannya […]

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Akan Renovasi Pasar Babelan Bekasi Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Akan Renovasi Pasar Babelan Bekasi
Advertorial

RADARBANDUNG.ID, KABUPATEN BEKASI – gubernur jawa barat dedi mulyadi akan merenovasi Pasar Babelan Kabupaten Bekasi. Hal itu dikatakan gubernur jawa barat dedi mulyadi yang biasa disapa KDM  saat melihat pasar yang berlokasi di Tambun Utara Kabupaten Bekasi itu, Kamis (13/3/2025). Setelah berbincang dengan kepala UPTD Pasar Babelan, para pedagang dan Bupati Bekasi, gubernur jawa barat […]

Berbagi Kebaikan Ramadan 1446 H, Bank Mandiri Group Santuni 57.600 Santunan Anak Yatim dan Lansia serta 668 Yayasan di seluruh Indonesia Berbagi Kebaikan Ramadan 1446 H, Bank Mandiri Group Santuni 57.600 Santunan Anak Yatim dan Lansia serta 668 Yayasan di seluruh Indonesia
Ekonomi Bisnis

Santunan Diberikan kepada 3.740 Penerima dan 45 yayasan di Wilayah Jabar RADARBANDUNG.id – Bank Mandiri Group kembali berbagi kebaikan di bulan suci Ramadan dengan masyarakat. Total sekitar 57.600 paket Ramadan akan disalurkan kepada anak yatim, masyarakat dhuafa serta lansia di seluruh Indonesia. Tak hanya itu, sebanyak 668 yayasan juga akan menerima santunan untuk membantu aktivitas […]

Simak Pesan Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi kepada Camat dan Lurah untuk Mitigasi Banjir di Jabar Simak Pesan Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi kepada Camat dan Lurah untuk Mitigasi Banjir di Jabar
Advertorial

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – gubernur jawa barat dedi mulyadi menyampaikan pesan kepada para camat dan lurah/kepala desa se-Jawa Barat, terkait penataan infrastruktur di daerah masing-masing. Hal itu disampaikan gubernur jawa barat dedi mulyadi yang akrab disapa KDM (Kang dedi mulyadi) menyusul banyaknya bencana hidrometeorologi (banjir dan longsor) yang terjadi di musim hujan ekstrem saat ini. […]

Mari Abadikan Setiap Momen Kemenangan Persib Bandung dengan vivo V50 Mari Abadikan Setiap Momen Kemenangan Persib Bandung dengan vivo V50
Persib Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Sepakbola bukan sekadar olahraga, ini adalah simbol kebersamaan, dedikasi, dan semangat juang yang tak pernah padam. Setiap pertandingan adalah momen berharga yang layak diabadikan, terutama bagi para pendukung setia Persib Bandung. Dikutip dari web resmi klub, sebagai mitra resmi Persib Bandung, vivo terus berkomitmen mendukung perkembangan sepakbola Indonesia dengan menghadirkan inovasi […]

BAIC Buka Dealer Resmi di Riau dan Semarang BAIC Buka Dealer Resmi di Riau dan Semarang
Otomotif

  RADARBANDUNG.id –  BAIC Indonesia dengan bangga mengumumkan pembukaan dealer resmi yang ke 9 di Pekanbaru, Riau. Langkah ini merupakan bagian dari strategi ekspansi BAIC untuk memperkuat kehadirannya di pasar otomotif Indonesia, khususnya di wilayah Sumatera. BAIC Pekanbaru merupakan jaringan dealer resmi BAIC yang ke 2 dibawah naungan PT Trijaya Oto Makmur yang sebelumnya sudah […]

Persib Bandung Buka Dialog dengan Bobotoh Persib Bandung Buka Dialog dengan Bobotoh
Persib Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Deputi CEO PT Persib Bandung Bermartabat, Adhitia Putra Herawan menghadiri acara diskusi hari jadi Persib yang diselenggarakan viking Persib Club di Pasar Rakyat Jawa Barat, Minggu (16/3/2025). Sebelumnya, Persib Bandung dan tim peneliti hari jadi juga berkesempatan hadir memenuhi undangan Northern Wall dalam diskusi serupa di Northernwall Space, 8 Maret 2025 […]

Ini Harapan Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar di Tengah Pemulihan Cedera Ini Harapan Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar di Tengah Pemulihan Cedera
Persib Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar yang tengah menjalani pemulihan cedera, berharap bisa segera kembali ke merumput. Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar punya keinginan untuk berada di bangku cadangan saat timnya menjalani laga pamungkas Liga 1 2024/25. Gelandang Persib Bandung, Dedi Kusnandar yang biasa disapa dado mengatakan, saat ini dirinya sudah menjalani […]

location_on Mendapatkan lokasi...
Memuat berita...
RadarBandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.