News

Relawan OMG Serahkan Bantuan Alat Sound System untuk Anak Muda di Desa Sendang

RADARBANDUNG.id- Relawan bernama Orang Muda Ganjar (OMG) memberikan bantuan berupa sound system dan ATK kepada komunitas Pemuda Karangampel di Desa Sendang, Kecamatan Karangampel, Kabupaten Indramayu.

Koordinator Wilayah Orang Muda Ganjar (OMG) Jabar Gilang Gemahesa berharap alat tersebut bisa menunjang berbagai kegiatan para pemuda. “Sound system ini bisa dimanfaatkan mendukung berbagai kegiatan. Mudah-mudahan manfaatnya jangka panjang,” ucap dia.

Kehadiran relawan OMG disambut hangat oleh komunitas pemuda desa setempat. Hal itu dilihat dari masyarakat yang menghadiri acara tersebut. “Kedatangan kami ke desa Sendang disambut baik oleh masyarakat sekitar. Kami sangat senang karena masyarakat di sini antusias sekali,” tutur dia.

Selain Sound System, sukarelawan Orang Muda Ganjar juga memberikan bantuan berupa alat tulis (ATK) kepada para peserta yang hadir. Di sela kegiatan tersebut, OMG Jabar juga memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (Capres) 2024 kepada para peserta yang hadir.



Terkait Regional

Komunitas Bestie Till Jannah Selenggarakan Shiyam Session: Momen Keakraban Muslimah untuk Memperkuat Keimanan di Ramadan Komunitas Bestie Till Jannah Selenggarakan Shiyam Session: Momen Keakraban Muslimah untuk Memperkuat Keimanan di Ramadan
Regional

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Ramadan adalah bulan yang penuh berkah, dimana umat Muslim berlomba-lomba memperbanyak amal kebaikan dan mendekatkan diri kepada Allah SWT. Komunitas Bestie Till Jannah (BTJ) mengadakan kegiatan bertajuk “Shiyam Session” pada 15-16 Maret 2025 di Graha Pos, Bandung. Kegiatan ini dirancang sebagai wadah untuk membangkitkan semangat kebersamaan, saling menginspirasi, dan meningkatkan ketaqwaan kepada Allah […]

Live Update

Pemeliharaan Tol Cipularang, Pengguna Jalan Diminta Waspada Pemeliharaan Tol Cipularang, Pengguna Jalan Diminta Waspada
Regional

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan pengguna jalan serta mempertahankan Standar Pelayanan Minimal (SPM), Jasamarga Metropolitan Tollroad (JMT) melalui Representative Office 3 JMT, bekerja sama dengan PT Jasamarga Tollroad Maintenance (JMTM), kembali melaksanakan pemeliharaan perkerasan jalan pada Ruas Tol Cipularang. Senior Manager Representative Office 3 JMT Regional Division, Agni Mayvinna menyampaikan pemeliharaan […]

Tragedi Kamar Kos, Gadis Tewas Motif Cemburu Jadi Pemicu Tragedi Kamar Kos, Gadis Tewas Motif Cemburu Jadi Pemicu
Regional

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Seorang gadis bernama Irma ditemukan tewas dengan luka tusukan di leher sebuah kamar kos di kawasan Coblong, Kota Bandung, Sabtu (8/3/2025). Kejadian tragedi tragis mengejutkan warga sekitar, terutama setelah polisi mengungkap pelaku utama BL seorang wanita yang merupakan teman dekat korban. Kapolrestabes Bandung, Kombes Pol Budi Sartono menjelaskan peristiwa tragedi mengerikan […]

Diringkus, 1 Pelaku Kasus Pengeroyokan Juru Parkir di Cimaung Diringkus, 1 Pelaku Kasus Pengeroyokan Juru Parkir di Cimaung
Regional

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Tim Satuan Reserse Kriminal Polresta Bandung bergerak cepat dalam menangani kasus pengeroyokan terhadap seorang juru parkir di depan Yomart Cimaung, Kabupaten Bandung. Kejadian tragis yang berlangsung pada Minggu (16/3/2025) petang itu langsung mendapat respons sigap dari aparat kepolisian. Kurang dari tiga jam setelah kejadian, polisi berhasil mengamankan seorang pelaku yang diduga terlibat […]

BPBD Evakuasi 551 Warga Terdampak Banjir di 4 Kecamatan Kab Bandung BPBD Evakuasi 551 Warga Terdampak Banjir di 4 Kecamatan Kab Bandung
Regional

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Akibat luapan Sungai Citarum yang semakin parah, BPBD evakuasi ratusan warga yang terdampak banjir di 4 kecamatan Kabupaten Bandung. Menurut laporan, BPBD evakuasi sebanyak 551 warga terpaksa dievakuasi oleh tim gabungan sejak Sabtu (15/3) petang, ketika banjir mulai menggenangi pemukiman di empat kecamatan. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bandung, Uka Suska Puji Utama […]

Semarak Kebersamaan dan Berbagi di Kota Bandung Melalui Safari Ramadhan Honda 2025 Semarak Kebersamaan dan Berbagi di Kota Bandung Melalui Safari Ramadhan Honda 2025
Regional

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – PT Daya Adicipta Motora (DAM) sebagai Main Dealer Sepeda Motor dan Suku Cadang Honda di Jawa Barat kembali menghadirkan rangkaian kegiatan inspiratif dalam Safari Ramadhan Honda 2025, yang kali ini akan menyapa masyarakat di Kota Bandung dan sekitarnya. Setelah sukses digelar di Kota Garut dan Tasikmalaya, Safari Ramadhan Honda 2025 melanjutkan perjalanannya […]

Berita Terbaru

Sanrio Perkuat Perlindungan Kekayaan Intelektual di Kawasan Asia Tenggara Sanrio Perkuat Perlindungan Kekayaan Intelektual di Kawasan Asia Tenggara
Ekonomi Bisnis

  RADADBANDUNG.id – Sanrio meluncurkan kampanye lintas negara untuk memerangi peredaran barang palsu dan memperkuat perlindungan kekayaan intelektual (IP) di Asia Tenggara. Kampanye ini diluncurkan di Singapura, Thailand, dan Indonesia dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran tentang risiko produk palsu, sekaligus memperkuat upaya dalam menjaga integritas merek dan kepercayaan pelanggan. Sebagai salah satu pasar utama Sanrio, […]

Break Out Day 2025 akan Kembali Digelar Juli di Bandung, Dapatkan Tiket Early Entry Hanya Rp75 Ribu Break Out Day 2025 akan Kembali Digelar Juli di Bandung, Dapatkan Tiket Early Entry Hanya Rp75 Ribu
Entertainment

Tersedia Mulai 18 – 20 Maret 2025 di breakoutdayfest.id RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Setelah sukses besar di tahun sebelumnya, Break Out Day (BOD) 2025 kembali hadir untuk memberikan pengalaman festival musik yang lebih besar, lebih meriah, dan lebih spektakuler! Festival musik paling garang: Break Out Day 2025 akan kembali digelar bulan Juli mendatang di Bandung, dengan […]

Permudah Nasabah Korporasi Kelola Keuangan Lebih Efisien, QLola by BRI Cetak Volume Transaksi Rp8.400 Triliun Permudah Nasabah Korporasi Kelola Keuangan Lebih Efisien, QLola by BRI Cetak Volume Transaksi Rp8.400 Triliun
Ekonomi Bisnis

RADARBANDUNG.id, JAKARTA- PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) terus berinovasi dalam layanan perbankan digital melalui QLola by BRI, yang semakin mendapat kepercayaan dari berbagai sektor industri. Hingga akhir tahun 2024, platform ini telah mencatat lebih dari 190.000 pengguna baru dari berbagai sektor, termasuk sektor Agriculture, Mining, FMCG, Telecommunication, serta sektor digital seperti e-commerce dan […]

Berikan Layanan JHT dan JKP bagi Pekerja PT Danbi Internasional, BPJS Ketenagakerjaan: Bentuk Negara Hadir! Berikan Layanan JHT dan JKP bagi Pekerja PT Danbi Internasional, BPJS Ketenagakerjaan: Bentuk Negara Hadir!
Nasional

RADARBANDUNG.id, GARUT- BPJS Ketenagakerjaan menunjukkan komitmennya dalam melindungi para pekerja dengan memberikan pelayanan khusus bagi karyawan PT Danbi Internasional yang terdampak Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Pemberian layanan itu digelar di Aula Pengawas Ketenagakerjaan Garut, hadir meninjau langsung layanan tersebut Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Anggoro Eko Cahyo, Presiden KSPSI Andi Gani dan Wakil Bupati Garut, Putri […]

Sekda Jawa Barat, Herman Suryatman Tinjau Lokasi Banjir Cimanggung yang Belum Surut, Aktivitas Warga Masih Terhambat Sekda Jawa Barat, Herman Suryatman Tinjau Lokasi Banjir Cimanggung yang Belum Surut, Aktivitas Warga Masih Terhambat
Advertorial

RADARBANDUNG.ID, sumedang – Hingga Senin (17/3/2025), banjir yang melanda Kecamatan cimanggung, Kabupaten sumedang, masih belum surut. Kondisi ini menyebabkan aktivitas warga cimanggung menjadi terhambat. Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat, herman suryatman, meninjau langsung lokasi banjir cimanggung pada Minggu (16/3/2025). Baca Juga : Sekda Jawa Barat Herman Suryatman Tinjau Banjir Cimanggung, Tekankan Pencegahan dan Solusi Dalam […]

Mantap! Persib Dukung Pengembangan GBLA Jadi Destinasi Sport Tourism Mantap! Persib Dukung Pengembangan GBLA Jadi Destinasi Sport Tourism
Persib Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG –Persib turut menghadiri rapat pengembangan Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) menjadi destinasi Sport tourism Kelas dunia di Balai Kota Bandung, Senin (17/3/2025). Dalam rapat yang digelar Pemerintah Kota Bandung bersama DPRD Kota Bandung dan Bank Dunia (World Bank) tersebut, Persib diwakili Deputy CEO PT Persib Bandung Bermartabat, Adhitia Putra Herawan. Dalam […]

Komunitas Bestie Till Jannah Selenggarakan Shiyam Session: Momen Keakraban Muslimah untuk Memperkuat Keimanan di Ramadan Komunitas Bestie Till Jannah Selenggarakan Shiyam Session: Momen Keakraban Muslimah untuk Memperkuat Keimanan di Ramadan
Regional

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Ramadan adalah bulan yang penuh berkah, dimana umat Muslim berlomba-lomba memperbanyak amal kebaikan dan mendekatkan diri kepada Allah SWT. Komunitas Bestie Till Jannah (BTJ) mengadakan kegiatan bertajuk “Shiyam Session” pada 15-16 Maret 2025 di Graha Pos, Bandung. Kegiatan ini dirancang sebagai wadah untuk membangkitkan semangat kebersamaan, saling menginspirasi, dan meningkatkan ketaqwaan kepada Allah […]

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Menduga Sungai yang Bersertifikat Tidak Hanya di Bekasi, KDM: Berani Taruhan Saya Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Menduga Sungai yang Bersertifikat Tidak Hanya di Bekasi, KDM: Berani Taruhan Saya
Advertorial

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG –  gubernur jawa barat dedi mulyadi, menduga kawasan sungai yang sudah disertifikatkan tidak hanya di Bekasi, namun tersebar di beberapa wilayah Jawa Barat. Hal itu disampaikan gubernur jawa barat dedi mulyadi saat ditemui awak media di lapangan udara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Selasa (11/3/2025). Sebelumnya, gubernur jawa barat dedi mulyadi mengutarakan kekesalannya […]

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Akan Renovasi Pasar Babelan Bekasi Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Akan Renovasi Pasar Babelan Bekasi
Advertorial

RADARBANDUNG.ID, KABUPATEN BEKASI – gubernur jawa barat dedi mulyadi akan merenovasi Pasar Babelan Kabupaten Bekasi. Hal itu dikatakan gubernur jawa barat dedi mulyadi yang biasa disapa KDM  saat melihat pasar yang berlokasi di Tambun Utara Kabupaten Bekasi itu, Kamis (13/3/2025). Setelah berbincang dengan kepala UPTD Pasar Babelan, para pedagang dan Bupati Bekasi, gubernur jawa barat […]

Berbagi Kebaikan Ramadan 1446 H, Bank Mandiri Group Santuni 57.600 Santunan Anak Yatim dan Lansia serta 668 Yayasan di seluruh Indonesia Berbagi Kebaikan Ramadan 1446 H, Bank Mandiri Group Santuni 57.600 Santunan Anak Yatim dan Lansia serta 668 Yayasan di seluruh Indonesia
Ekonomi Bisnis

Santunan Diberikan kepada 3.740 Penerima dan 45 yayasan di Wilayah Jabar RADARBANDUNG.id – Bank Mandiri Group kembali berbagi kebaikan di bulan suci Ramadan dengan masyarakat. Total sekitar 57.600 paket Ramadan akan disalurkan kepada anak yatim, masyarakat dhuafa serta lansia di seluruh Indonesia. Tak hanya itu, sebanyak 668 yayasan juga akan menerima santunan untuk membantu aktivitas […]

location_on Mendapatkan lokasi...
Memuat berita...
RadarBandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.