News

Radar Sepak Bola

Man United vs Lyon (2-2), Saatnya Bangkit di Old Trafford!
Sepak Bola

Man United vs Lyon (2-2), Saatnya Bangkit di Old Trafford!

RADARBANDUNG.ID, MANCHESTER –  Manchester United berupaya bangkit dari hasil negatif dalam 5 laga terakhir. Manchester United tengah mengalami performa naik turun selama kompetisi musim 2024/2025. Akhir pekan lalu, The Red Devils harus tumbang di markas Newcastle dengan skor 4-1 dalam lanjutan Liga Inggris. Di kubu lawan, Lyon baru saja meraih kemenangan 1-3 di markas Auxerre […]

Atletico Madrid 4-2 Real Valladolid, Julian Alvarez Cetak Brace Tegaskan jadi Tiga Poin yang Penting
Sepak Bola

Atletico Madrid 4-2 Real Valladolid, Julian Alvarez Cetak Brace Tegaskan jadi Tiga Poin yang Penting

RADARBANDUNG.ID METROPOLITANO – Pemain Atletico Madrid, Julian Alvarez, mencetak dua gol dari titik penalti saat mereka bangkit untuk mengalahkan tim papan bawah Real Valladolid 4-2 di Metropolitano pada Selasa (15/4/2025) dini hari dan tetap berada dalam persaingan perebutan gelar La Liga/ Liga Spanyol. Atletico Madrid yang berada di peringkat ketiga memiliki 63 poin, tertinggal tiga […]

Cihuy! Persib Bandung Dapat Tambahan Amunisi Lawan Bali United
Persib Bandung

Cihuy! Persib Bandung Dapat Tambahan Amunisi Lawan Bali United

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Persib Bandung berhasil membawa pulang satu poin dari lawatannya ke markas Borneo FC, meskipun harus tampil tanpa 11 pemain inti. Pelatih Bojan Hodak menegaskan bahwa kekompakan tim dan kualitas pemain pelapis Persib bandung menjadi kunci utama dalam menghadapi situasi sulit tersebut. “Kami punya skuat berisi 25 pemain, dan semua harus siap […]

24 Pemain Terbaik Siap Berlaga di Turnamen Sepak Bola Asia
Sepak Bola

24 Pemain Terbaik Siap Berlaga di Turnamen Sepak Bola Asia

RADARBANDUNG.id – Sebanyak 24 pemain muda jebolan MilkLife Soccer Challenge (MLSC) akan mewakili Indonesia dalam turnamen sepak bola usia muda terbesar di Asia, JSSL Singapore 7’s 2025, yang digelar pada 17–20 April mendatang di Singapura. Turnamen ini akan menjadi ajang uji kemampuan bagi dua tim Indonesia, yaitu MilkLife Shakers (U-12) dan HydroPlus Strikers (U-14), yang […]

Indonesia vs Korea Utara, Garuda Muda Tak Akan Turunkan Ambisi
Sepak Bola

Indonesia vs Korea Utara, Garuda Muda Tak Akan Turunkan Ambisi

RADARBANDUNG.ID, JEDDAH – Indonesia melawan Korut, kemenangan masih akan diburu kedua tim. Fakta bahwa kedua tim sama-sama telah mendapatkan tiket ke Piala Dunia U17 2025 tidak akan menurunkan ambisi di turnamen Piala Asia U17 2025. Terutama bagi Indonesia yang belum pernah merasakan nikmatnya gelar juara AFC U17. Maka, skuad asuhan Nova Arianto akan kembali berjuang […]

Lebih Banyak

2 Borneo FC vs Persib Bandung 2, Tak Ikuti Arahan
Persib Bandung

2 Borneo FC vs Persib Bandung 2, Tak Ikuti Arahan

RADARBANDUNG.ID, SAMARINDA – Aksi dari penggawa Persib Bandung Tyrone del Pinno dan Mario Peralta layak diacungi jempol dalam laga kemarin malam di stadion Segiri, Samarinda. Pemain Persib Bandung dan Borneo FC tersebut menciptakan dua gol bagi masing-masing tim. Borneo FC bermain imbang 2-2 melawan Persib Bandung pada pekan ke-28 Liga 1 di Stadion Segiri, Samarinda, […]

Jelang Duel Borneo FC vs Persib Bandung, Tak Ada yang Istimewa
Persib Bandung

Jelang Duel Borneo FC vs Persib Bandung, Tak Ada yang Istimewa

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Persib Bandung masih dilanda badai cedera. Dua penyerang asing Persib Bandung, David da Silva dan Gervane Kastaneer, harus naik meja perawatan. Artinya, dua bomber andalan Persib Bandung itu harus absen pada pertandingan pekan ke-28 Liga 1 2024-2025 melawan Borneo FC Samarinda. Partai Borneo FC vs Persib Bandung akan digelar pada Jumat […]

Indonesia U17 vs Afghanistan U17, Jadi Penggugur Kewajiban Garuda Muda
Sepak Bola

Indonesia U17 vs Afghanistan U17, Jadi Penggugur Kewajiban Garuda Muda

RADARBANDUNG.ID, JEDDAH –  Indonesia U17 vs Afghanistan U17 bisa dikatakan sudah tidak terlalu berarti bagi skuad Garuda Muda. Pasalnya, Indonesia U17 telah dipastikan meraih tiket ke perempat final sekaligus menyabet tiket Piala Dunia U17 2025. Bahkan, Imdonesia U17 anak asuh Nova Arianto dipastikan menjadi juara Grup C. Walau secara jumlah poin masih bisa disamakan oleh […]

Timnas Indonesia U-17 Raih Kemenangan Kedua, Erick Thohir: Luar Biasa! Fokus Raih Hasil Terbaik di Piala Asia
Sepak Bola

Timnas Indonesia U-17 Raih Kemenangan Kedua, Erick Thohir: Luar Biasa! Fokus Raih Hasil Terbaik di Piala Asia

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Timnas Indonesia U-17 selangkah lagi menuntaskan misi yang ditargetkan di Piala Asia U-17 yang berlangsung di Arab Saudi. Kemenangan 4-1 atas Yaman U-17 di laga kedua penyisihan Grup C yang digelar di Stadion Prince Abdullah Al Faisal Sports City, Jeddah, Arab Saudi, Senin (7/4/2025) telah membuat Timnas Indonesia U-17 meletakkan satu kaki […]

Timnas Indonesia U-17 vs Yaman Duel Nanti Malam, Garuda Asia Jangan Lengah !
Sepak Bola

Timnas Indonesia U-17 vs Yaman Duel Nanti Malam, Garuda Asia Jangan Lengah !

RADARBANDUNG.ID, JEDDAH –  Timnas Indonesia U-17 memiliki kesempatan untuk meraih kemenangan dalam pertandingan penting melawan Yaman di Piala Asia U-17 2025. Timnas Indonesia U-17 yang dijuluki Garuda Asia itu akan bertanding melawan Yaman di Prince Abdullah Al-Faisal Stadium, Jeddah, Arab Saudi, malam nanti. Pertandingan Timnas Indonesia U-17 vs Yaman U-17 ini akan disiarkan langsung oleh […]

Indonesia Naik ke Peringkat 123 FIFA, Erick Thohir Dorong Terus Kerja Keras Tembus 100 Dunia
Sepak Bola

Indonesia Naik ke Peringkat 123 FIFA, Erick Thohir Dorong Terus Kerja Keras Tembus 100 Dunia

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Kabar baik datang bagi Timnas Indonesia. Dua pertandingan yang telah dilalui Timnas Indoensia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret lalu mengantarkan Indonesia naik ke peringkat 123 dunia dalam rilis terbaru ranking FIFA yang dikeluarkan 3 April 2025. Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mensyukuri pencapaian ranking terbaik Timnas Indonesia yang dicapai dalam 15 […]

Pererat Hubungan, Manajer Persib Gelar Halal Bihalal
Persib Bandung

Pererat Hubungan, Manajer Persib Gelar Halal Bihalal

  RADARBANDUNG.id – Manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar, menggelar acara halal bihalal sebagai ajang silaturahmi bersama masyarakat setempat. Acara yang diadakan setiap tahun ini bertujuan untuk mempererat hubungan dengan warga serta mensyukuri nikmat yang telah diberikan setelah menjalani ibadah puasa Ramadan. “Silaturahmi, ini halal bihalal setempat. Jadi kita ada musik juga akhirnya, alhamdulillah dikasih kelancaran. […]

Asisten Pelatih Kiper Persib Bandung, I Made Wirawan Rayakan Nyepi di Bandung
Persib Bandung

Asisten Pelatih Kiper Persib Bandung, I Made Wirawan Rayakan Nyepi di Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Asisten pelatih kiper Persib Bandung, I Made Wirawan menjalani Hari Raya Nyepi di Bandung, Sabtu (29/3/2025). Tahun ini Asisten pelatih kiper Persib Bandung, I Made Wirawan tidak punya kesempatan untuk pulang ke Bali karena kompetisi masih berjalan. Asisten pelatih kiper Persib Bandung, I Made Wirawan harus merayakan Nyepi di Bandung. Nyepi […]

Gelandang Persib Bandung Beckham Putra Nugraha Janji Jaga Pola Makan Saat Lebaran
Persib Bandung

Gelandang Persib Bandung Beckham Putra Nugraha Janji Jaga Pola Makan Saat Lebaran

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Gelandang Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha memilih untuk menahan keinginannya untuk menyantap banyak makanan khas di Hari Raya Idul Fitri 1446 H. Sebab, Gelandang Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha tidak ingin berat badannya meningkat setelah libur Lebaran 2025. Seperti biasanya, selain berkumpul bersama keluarga, makanan khas yang sebagian besar bisa cepat […]

Marselino Ferdinan Ajari Ole Romeny Kata Umpan dan Langsung Sukses Cetak Gol untuk Timnas Indonesia
Sepak Bola

Marselino Ferdinan Ajari Ole Romeny Kata Umpan dan Langsung Sukses Cetak Gol untuk Timnas Indonesia

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA –  Timnas Indonesia sukses mengalahkan Bahrain di kualifikasi Piala Dunia 2026. Laga Timnas Indonesia vs Bahrain yang berakhir dengan skor 1-0 tersebut dimainkan di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (25/3/2025). Ole Romeny berhasil mencetak gol satu-satunya bagi Timnas Indonesia di menit ke-24. Gol Ole Romeny tersebut merupakan hasil kerja samanya dengan Marselino Ferdinan yang memberikannya umpan. Ole Romeny yang […]

Walau Senang Kalahkan Bahrain 1-0, Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Punya Satu Penyesalan Mendalam di Kemenangan Perdana Bareng Garuda
Sepak Bola

Walau Senang Kalahkan Bahrain 1-0, Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Punya Satu Penyesalan Mendalam di Kemenangan Perdana Bareng Garuda

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert meluapkan kegembiraannya usai berhasil meraih kemenangan perdana bareng skuad Garuda. Pun begitu, Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert turut mengungkapkan satu penyesalannya dari laga tadi malam. Patrick Kluivert berhasil meraih kemenangan perdana bersama Timnas Indonesia saat menghadapi Bahrain. Garuda menang dengan skor tipis 1-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada Selasa (25/3/2025) malam. Satu-satunya gol […]

1 Indonesia vs Bahrain 0, Skuad Garuda Jaga Asa Lolos Piala Dunia
Sepak Bola

1 Indonesia vs Bahrain 0, Skuad Garuda Jaga Asa Lolos Piala Dunia

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Gol tunggal penggawa Timnas Indonesia, Ole Romeny (24′) dalam laga di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (25/3/2025) malam jadi kunci kemenangan perdana pasukan Patrick Kluivert. Dalam update klasemen WCQ 2026 ronde 3 Grup C, Timnas Indonesia menjaga posisi di peringkat 4 Grup C. Timnas Indonesia yang total mengoleksi 9 angka […]

Timnas Indonesia 1 vs Bahrain 0, Skuad Garuda Jaga Peluang
Sepak Bola

Timnas Indonesia 1 vs Bahrain 0, Skuad Garuda Jaga Peluang

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Timnas Indonesia menjaga peluang lolos ke Piala Dunia 2026. Kemenangan Timnas Indonesia 1-0 (0-0) atas Bahrain berkat gol Ole Romeny pada menit ke-24 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, tadi malam menempatkan tim asuhan Patrick Kluivert itu di peringkat keempat grup C dengan sembilan poin, hanya terpaut satu poin dari Arab […]

Patrick Kluivert Tak Ada Istilah Trauma Pernah Dibantai Bahrain, Justru Pede Bisa Balaskan Dendam Bareng Timnas Indonesia
Sepak Bola

Patrick Kluivert Tak Ada Istilah Trauma Pernah Dibantai Bahrain, Justru Pede Bisa Balaskan Dendam Bareng Timnas Indonesia

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert punya kenangan dan pengalaman pahit saat bertemu Bahrain karena pernah dibantai. Namun, Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert, legenda sepak bola Belanda itu tak trauma dan bertekad untuk membalaskan dendamnya bersama skuad Garuda sekarang. Jauh sebelum bergabung dengan Timnas Indonesia pada awal 2025, Patrick Kluivert pernah menjadi pelatih […]

Segera Debut di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Percaya Tuah Suporter Garuda Lawan Bahrain
Sepak Bola

Segera Debut di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Percaya Tuah Suporter Garuda Lawan Bahrain

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Pelatih skuad Garuda, Patrick Kluivert telah menjalani debut bersama Timnas Indonesia saat menghadapi Australia. Namun, Patrick Kluivert legenda sepak bola Belanda itu baru akan memainkan pertandingan perdananya di kandang dan di hadapan puluhan ribu suporter ketika melawan Bahrain malam nanti. Debut Patrick Kluivert bersama Timnas Indonesia tak mulus. Bahkan cenderung pahit karena skuad Garuda dipaksa menyerah dengan skor telak 1-5 dari […]

Waduh! Pelatih Bahrain, Dragan Talajic Lontarkan Sindiran Keras soal Naturalisasi Timnas Indonesia, Heran Punya 300 Juta Penduduk Tapi Datangkan Pemain Belanda Melulu, Tapi Saya Hormati
Sepak Bola

Waduh! Pelatih Bahrain, Dragan Talajic Lontarkan Sindiran Keras soal Naturalisasi Timnas Indonesia, Heran Punya 300 Juta Penduduk Tapi Datangkan Pemain Belanda Melulu, Tapi Saya Hormati

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Pelatih Bahrain, Dragan Talajic melontarkan psywar sekaligus sindiran keras kepada Timnas Indonesia jelang bentrok di Jakarta. Juru taktik asal Kroasia itu heran mengapa Indonesia banyak menaturalisasi pemain Belanda, padahal jumlah penduduknya ratusan juta. Duel Timnas Indonesia vs Bahrain akan tersaji di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta pada Selasa (25/3) malam.   Ini merupakan pertandingan kedelapan grup […]

Seru Juga Nih! Juru Racik Timnas Indonesia Patrick Kluivert Isyaratkan Rotasi Skuad Garuda, Akankah Ricky Kambuaya dan Rizky Ridho Masuk Starting Eleven?
Sepak Bola

Seru Juga Nih! Juru Racik Timnas Indonesia Patrick Kluivert Isyaratkan Rotasi Skuad Garuda, Akankah Ricky Kambuaya dan Rizky Ridho Masuk Starting Eleven?

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Juru racik  Timnas Indonesia Patrick Kluivert bersiap memperbaiki performa skuadnya agar bisa meraih kemenangan atas Bahrain di Stadion Gelora Bung Karno Jakarta, Selasa malam ini  (25/3/2025). Salah satu langkah yang akan diambil Patrick Kluivert adalah melakukan rotasi pemain karena pada laga menghadapi Australia, ada sejumlah pemain yang menampilkan performa tidak memuaskan. “Selalu ada peluang untuk […]

Ini Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Hadapi Bahrain
Sepak Bola

Ini Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Hadapi Bahrain

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Timnas Indonesia akan menghadapi Bahrain nanti malam. Laga Timnas Indonesia menghadapi Bahrain akan disiarkan langsung RCTI Kick off pukul     20.45 WIB di Stadion Utama Gelora Bung Karno. Prediksi susunan pemain Timnas Indonesia akan memainkan formasi (3-4-3). Emil Audero (PG); Justin Hubner, Rizky Ridho, Jay Idzes; Calvin Verdonk; Thom Haye, Ivar Jenner, Joey […]

Indonesia Lawan Bahrain Nanti Malam, Kemenangan Skuad Garuda jadi Harga Mati
Sepak Bola

Indonesia Lawan Bahrain Nanti Malam, Kemenangan Skuad Garuda jadi Harga Mati

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Tak ada misi lain selain kemenangan yang diusung oleh Timnas Indonesia saat melawan Bahrain. Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert pun mengisyaratkan timnya bakal bermain agresif dan menyerang untuk dapat poin penuh. Sesuai jadwal, Timnas Indonesia akan berjumpa dengan Bahrain pada matchday delapan grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. […]

Jelang Duel Timnas Indonesia Lawan Bahrain Besok Malam, Ini Bekal Mewah yang Bisa Dipetik Patrick Kluivert saat Dihajar Australia
Sepak Bola

Jelang Duel Timnas Indonesia Lawan Bahrain Besok Malam, Ini Bekal Mewah yang Bisa Dipetik Patrick Kluivert saat Dihajar Australia

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Kekalahan telak 5-1 Timnas Indonesia dari Australia menyisakan luka. Tapi ada satu hal positif yang bisa dicatat oleh skuad Timnas Indonesia, penampilan impresif Ole Romeny. Striker naturalisasi Timnas  Indonesia ini tidak hanya mencetak gol, tetapi juga menunjukkan etos kerja luar biasa dengan sering turun membantu membangun serangan dari lini tengah.   Meski […]

Calvin Verdonk Langsung Nyaman Main dan Bersaing dengan Dean James, Duh Pratama Arhan Ketar-ketir Posisinya di Timnas Indonesia?
Sepak Bola

Calvin Verdonk Langsung Nyaman Main dan Bersaing dengan Dean James, Duh Pratama Arhan Ketar-ketir Posisinya di Timnas Indonesia?

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Fullback kiri Timnas Indonesia, Calvin Verdonk langsung nyetel dan menikmati persaingan dengan rekan barunya, Dean James. Kondisi ini bisa membuat penggawa Timnas Indonesia, Pratama Arhan ketar-ketir karena memiliki posisi yang sama. Persaingan fullback kiri Timnas Indonesia termasuk posisi yang cukup ketat. Dibanding posisi lain di Timnas Indonesia, pos bertahan kiri itu dihuni oleh banyak pemain yang secara kualitas cukup […]

Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Harus Hati-Hati, Ternyata Bahrain Pernah Beri Mimpi Buruk Empat Tahun Lalu
Sepak Bola

Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Harus Hati-Hati, Ternyata Bahrain Pernah Beri Mimpi Buruk Empat Tahun Lalu

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Pertandingan Selasa besok akan menjadi laga pertama Patrick Kluivert melawan Bahrain bersama Timnas Indonesia. Tapi ternyata, Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert legenda sepak bola Belanda itu pernah dapat petaka dan mimpi buruk saat berhadapan dengan Dilmun Warriors -julukan Bahrain- beberapa tahun lalu.   Timnas Indonesia besutan Patrick Kluivert akan menghadapi Bahrain dua hari […]

Asyik! Rizky Ridho Bertukar Jersey dengan Jay Idzes dan Justin Hubner, Trio Bek Maut Timnas Indonesia Kembali Terbentuk Lawan Bahrain?
Sepak Bola

Asyik! Rizky Ridho Bertukar Jersey dengan Jay Idzes dan Justin Hubner, Trio Bek Maut Timnas Indonesia Kembali Terbentuk Lawan Bahrain?

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Tiga penggawa bertahan Timnas Indonesia, Rizky Ridho, Jay Idzes, dan Justin Hubner saling bertukar jersey klubnya masing-masing. Pertukaran jersey tiga penggawa Timnas Indonesia ini seolah jadi sinyal trio bek maut Garuda itu akan terbentuk kembali melawan Bahrain. Timnas Indonesia akan melanjutkan perjuangan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dengan menghadapi Bahrain.   Laga kedelapan grup C putaran […]

Berita Terbaru
Dua Tim Muda Jebolan MilkLife Tuai Hasil Positif di JSSL Singapura
Sepak Bola
Dua Tim Muda Jebolan MilkLife Tuai Hasil Positif di JSSL Singapura

  RADARBANDUNG.id – Tim HydroPlus Strikers (U-14) dan MilkLife Shakers (U-12) menuai hasil positif pada pertandingan hari pertama turnamen JSSL Singapore 7’s yang diselenggarakan Kamis (17/4) di The Arena dan The Cage Dempsey, Singapura. HydroPlus Strikers menduduki posisi tiga klasemen sementara dengan lima poin, sedangkan MilkLife Shakers berhasil berada di puncak klasemen Grup A usai […]

Terkuak Sudah Ayah Biologis Anaknya Lisa Mariana, Berdomisili di Serang
Viral Sosial Media
Terkuak Sudah Ayah Biologis Anaknya Lisa Mariana, Berdomisili di Serang

RADARBANDUNG.id – BANTEN – Kisruh tuduhan perselingkuhan yang menghasilkan anak oleh Lisa Mariana Presley kepada Ridwan Kamil terkuak. Seorang pria bernama Revelino Tuwasey mengaku sebagai ayah biologis balita CA. Hal ini terungkap dalam keterangan resmi pengacara Revelino Tuwasey, Fikri Wijaya dan Helmanik di Tanggerang Selatan, Banten, Kamis 17 April 2025. Menurut Fikri, kiennya merasa perlu […]

Trafik Data Meningkat 21 Persen saat Idulfitri, Indosat Hadirkan Koneksi Andal Tanpa Hambatan
Ekonomi Bisnis
Trafik Data Meningkat 21 Persen saat Idulfitri, Indosat Hadirkan Koneksi Andal Tanpa Hambatan

  RADARBANDUNG.id –  Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) mencatatkan lonjakan trafik data nasional sebesar 21 persen sepanjang periode Idulfitri 1446 H dibandingkan hari biasa. Peningkatan ini dipicu oleh tingginya penggunaan aplikasi digital oleh pelanggan selama periode Ramadan dan Idulfitri. Indosat mencatat lima aplikasi yang mengalami lonjakan aktivitas digital tertinggi berturut-turut adalah WhatsApp, Tiktok, Facebook, […]

Berkat Program Klasterkuhidupku BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita
Ekonomi Bisnis
Berkat Program Klasterkuhidupku BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita

RADARBANDUNG.id- Perempuan kini memegang peran yang penting dalam membangun perekonomian dan meningkatkan kesejahteraan sosial di Indonesia. Seiring kemajuan zaman, perempuan kini memiliki lebih banyak kesempatan untuk berkembang dan berkontribusi, tidak hanya bagi diri sendiri, tetapi juga untuk keluarga dan lingkungan sekitar. Kesadaran inilah yang kemudian mendorong Ketua Klaster Usaha Rumah Ulos Marlinda Yanti Panggabean untuk mengambil […]

Diakui Dunia, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
Ekonomi Bisnis
Diakui Dunia, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney

RADARBANDUNG.id- Pengakuan internasional terhadap BRI mencerminkan konsistensi perseroan dalam menghadirkan layanan Wealth Management yang relevan dengan kebutuhan nasabah dan selaras dengan dinamika industri. Pendekatan customer-centric yang konsisten, didukung strategi investasi yang adaptif serta penyediaan solusi keuangan berbasis profil risiko dan tujuan finansial, menjadi elemen kunci dalam membangun dan mempertahankan kepercayaan nasabah. Hal ini diwujudkan melalui layanan komprehensif […]

Soal Penataan Pedestrian Kota Cimahi, Begini Penjelasan Adhitia Yudhistira
Cimahi
Soal Penataan Pedestrian Kota Cimahi, Begini Penjelasan Adhitia Yudhistira

RADARBANDUNG.id- Pemerintah Kota (Pemkot) Cimahi bakal melakukan penataan kawasan pedestrian. Termasuk skema agar kawasan tersebut diminati masyarakat. Wakil Wali Kota Cimahi, Adhitia Yudhistira mengatakan, penataan tersebut dilakukan mulai Exit Gerbang Tol Baros menuju Jalan Sriwijaya, Jalan Gandawijaya, Kawasan Alun-alun Cimahi hingga Jalan Pacinan. “Konsep awal kita punya beberapa ruas, pertama Exit Baros sebagai muka kota. […]

Optimalkan Layanan Kesehatan Kegawatdaruratan Medis, Pemkot Cimahi Luncurkan PSC 119
Cimahi
Optimalkan Layanan Kesehatan Kegawatdaruratan Medis, Pemkot Cimahi Luncurkan PSC 119

RADARBANDUNG.id- Pemerintah Kota Cimahi terus mengoptimalkan keberadaan Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu (SPGDT) di wilayahnya. Oleh karena itu, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Cimahi Jambore Public Safety Center  (PSC) 119 dirangkaikan dengan Launching “PSC SIGAP CIMAHI” pada Selasa (15/4/2025) lalu. Wali Kota Cimahi, Ngatiyana menjelaskan, keberadaan program tersebut untuk menyediakan layanan kesehatan yang mudah diakses dan […]

Ternyata Dokter Cabul Garut Pernah Ditonjok Suami Pasien
Jawa Barat
Ternyata Dokter Cabul Garut Pernah Ditonjok Suami Pasien

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG –  Viral video seorang dokter obstetri dan ginekologi (obgyn) yang melakukan pelecehan seksual saat USG pasiennya mendapatkan tanggapan dari kampus. Universitas Padjajaran, sebagai kampus asal dokter tersebut pun akhirnya memberikan pernyataan. Kepala Kantor Komunikasi Publik Unpad Dandi Supriadi menyatakan keprihatinannya. “Pada prinsipnya Unpad menyayangkan dan tidak menolerir semua tindakan yang terjadi, yang […]

Polres Subang Gelar Sertijab, Kabag Ren dan 6 Kaplosek Resmi Berganti
Subang
Polres Subang Gelar Sertijab, Kabag Ren dan 6 Kaplosek Resmi Berganti

RADARBANDUNG.ID, SUBANG-Mutasi jabatan dilakukan di lingkungan Polres Subang. Sejumlah pejabat utama dan Kapolsek di lingkungan Polres Subang resmi menjalani serah terima jabatan (sertijab) sebagai bagian dari rotasi berkala di tubuh Polri. Upacara sertijab dipimpin langsung oleh Kapolres Subang AKBP Ariek Indra Sentanu. Acara ini berlangsung di Lapangan Apel Tatag Trawang Tungga Polres Subang, Rabu (16/4/2025). […]

Man United vs Lyon (2-2), Saatnya Bangkit di Old Trafford!
Sepak Bola
Man United vs Lyon (2-2), Saatnya Bangkit di Old Trafford!

RADARBANDUNG.ID, MANCHESTER –  Manchester United berupaya bangkit dari hasil negatif dalam 5 laga terakhir. Manchester United tengah mengalami performa naik turun selama kompetisi musim 2024/2025. Akhir pekan lalu, The Red Devils harus tumbang di markas Newcastle dengan skor 4-1 dalam lanjutan Liga Inggris. Di kubu lawan, Lyon baru saja meraih kemenangan 1-3 di markas Auxerre […]

RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.