News

Hadirkan Inovasi Gaya Hidup Digital, First Media Kampanyekan #DemiKamu untuk Pelanggan

Radar Bandung - 08/12/2023, 09:56 WIB
AR Hidayat
AR Hidayat
Tim Redaksi
Hadirkan Inovasi Gaya Hidup Digital, First Media Kampanyekan #DemiKamu untuk Pelanggan
Chief Marketing Officer PT Link Net Tbk Santiwati Basuki (paling kiri) menjelaskan tentang kompetisi menulis bertajuk #DemiKamu Writing Competition.

RADARBANDUNG.id –Salah satu provider internet terbesar di Indonesia, First Media per 1 November 2023 mengumumkan kampanye #DemiKamu serta kompetisi menulis bertajuk #DemiKamu Writing Competition pada acara bersama media di Menteng, Jakarta Pusat.

Melalui kampanye #DemiKamu First Media berkomitmen untuk #JadiLebih memberikan yang terbaik dengan mengedepankan pengalaman pelanggan sebagai prioritas utama.

Komitmen ini ditunjukan dengan solusi serta inovasi untuk menjawab kebutuhan hidup digital (digital lifestyle) masyarakat.

Digital lifestyle mengubah cara masyarakat berinteraksi dan menjalankan kegiatan sehari-hari. Istilah ini mewakili gaya hidup modern yang sarat dengan teknologi informasi demi mencapai kehidupan yang lebih efisien dan produktif.

Teknologi informasi, seperti layanan internet, berperan sangat penting dalam menjalani digital lifestyle. Berdasarkan laporan We Are Social Indonesia 2023, terdapat 212,9 juta pengguna internet di Indonesia dengan tingkat penetrasi internet sebesar 77 persen pada awal tahun 2023.

Salah satu perkembangan digital lifestyle saat ini adalah penerapan Work From Anywhere (WFA). WFA membuat masyarakat dapat bekerja dari lokasi mana pun secara fleksibel, selama terkoneksi dengan layanan internet.

Tidak hanya bekerja, aktivitas lain seperti belajar dan berinteraksi bisa dilakukan secara online. Untuk mendukung digital lifestyle, tentu perlu solusi dan layanan yang menyenangkan dan lancar. First Media kali ini merangkum berbagai solusi untuk digital lifestyle kamu.

Yuk, simak informasinya!

1. Gunakan layanan internet berlangganan yang anti ribet

Saat ini terdapat banyak layanan internet berlangganan di Indonesia dengan beragam fitur, harga, dan benefit lainnya.

Namun, seringkali kamu dihadapkan pada kesulitan untuk menjadi pengguna layanan internet berlangganan, mulai dari pendaftaran yang ribet, informasi yang tidak lengkap mengenai harga dan paket internet, sampai area cakupan yang tidak menjangkau daerah tinggal kamu.


Terkait Kota Bandung
Liburan yang Ternoda, Ketika Delman Menjadi Perangkap Tak Terduga di Kota Bandung
Kota Bandung
Liburan yang Ternoda, Ketika Delman Menjadi Perangkap Tak Terduga di Kota Bandung

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Antusiasme menikmati suasana Kota Bandung yang sejuk dan penuh pesona, seorang ibu asal Tangerang, Kumalasari, mengalami kejadian yang membuatnya terkejut sekaligus kecewa. Ia datang bersama suami dan tiga anaknya bulan Juli 2024, membawa harapan sederhana untuk menghabiskan waktu berkualitas dan membawa pulang kenangan indah. Namun, yang terjadi justru menjadi cerita viral […]

Melawan Pengangguran dari Akar, Disnaker Kota Bandung Maksimalkan Pelatihan dan Program Padat Karya
Kota Bandung
Melawan Pengangguran dari Akar, Disnaker Kota Bandung Maksimalkan Pelatihan dan Program Padat Karya

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Ketika angka pengangguran masih menjadi tantangan serius bagi kota-kota besar di Indonesia, Pemerintah Kota Bandung mengambil langkah strategis untuk mengatasinya dari hulu. Melalui Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker), berbagai program digulirkan, mulai dari pelatihan vokasional hingga kerja sama dengan sektor swasta. Sasarannya jelas, menurunkan angka pengangguran terbuka secara signifikan dan berkelanjutan. “Upaya kami […]

Kami Tidak Akan Diam, Smansa Bandung Hadapi Putusan Pengadilan dengan Kepala Tegak
Kota Bandung
Kami Tidak Akan Diam, Smansa Bandung Hadapi Putusan Pengadilan dengan Kepala Tegak

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Kabulkan Gugatan Perkumpulan Lyceum Kristen, Lahan Sekolah 8.450 Meter Persegi Dinyatakan Batal Milik Negara. SMA Negeri 1 Bandung menghadapi pukulan berat setelah Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) mengabulkan gugatan Perkumpulan Lyceum Kristen atas kepemilikan lahan seluas 8.450 meter persegi yang selama ini digunakan sekolah. Putusan ini […]

Resmikan Logo Asia Afrika Youth Forum 2025, Farhan Bangga Karya Anak Muda Bandung
Kota Bandung
Resmikan Logo Asia Afrika Youth Forum 2025, Farhan Bangga Karya Anak Muda Bandung

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Kota Bandung kembali menegaskan posisinya sebagai episentrum kreativitas dan solidaritas global melalui peluncuran resmi logo Asia Afrika Youth Forum (AAYF) 2025. Acara ini digelar di Gaya Brasserie, Jalan LL. RE. Martadinata dan dihadiri langsung oleh Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, bersama para kreator logo serta perwakilan komunitas kreatif dan kebudayaan. Logo AAYF […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.