News

Indibiz Hadirkan Ekosistem Solusi Digital Lengkap dan Aman untuk UKM

Radar Bandung - 21/11/2023, 21:57 WIB
AR Hidayat
AR Hidayat
Tim Redaksi
Indibiz Hadirkan Ekosistem Solusi Digital Lengkap dan Aman untuk UKM

RADARBANDUNG.id – Dewasa ini, semakin banyak orang beralih ke teknologi smart home atau rumah pintar, karena dapat mempermudah dalam beraktivitas sehari-hari di rumah, bahkan toko dan perkantoran. Smart home didukung oleh perangkat berbasis teknologi internet.

Khusus bagi pemilik usaha, kehadiran perangkat smart home dapat memberikan kemudahan dalam menjalani bisnis seperti menghemat tagihan listrik karena daya yang digunakan oleh perangkat dapat dipantau.

Selain itu, perangkat smart home seperti IP camera juga memberikan jaminan keamanan lebih karena kita biasa memantau situasi toko kapan dan di mana saja.

Cara kerja perangkat smart home sangat mudah, karena saling terhubung antara satu dengan lainnya, dengan satu kontrol yang dapat dilakukan melalui aplikasi di perangkat smartphone, sehingga pemilik usaha dapat mengoperasikan perangkat dari jarak jauh (remote).

Ekosistem Solusi Digital Usaha dari Indibiz

Menjawab kebutuhan perangkat smart home untuk pelaku usaha, Telkom indonesia memperkenalkan Indibiz sebagai ekosistem solusi digital untuk mendukung berbagai kebutuhan usaha.

Indibiz menawarkan solusi bisnis go digital go global melalui empat pilar solusi yaitu platform dan layanan digital, kolaborasi dengan start up dan developer, kolaborasi solusi pembiayaan dengan lembaga keuangan, dan kolaborasi bersama komunitas dunia usaha untuk meningkatkan produktivitas bisnis.

Khusus untuk platform dan layanan digital, solusi digital dari Indibiz tersebut dihadirkan dalam bentuk dukungan keamanan dan kenyamanan bisnis UKM, melalui rangkaian perangkat smart home dari Antares Easy seperti IP camera, smart plug, door sensor, wall switch, smart lights, dan smart sockets.

Cara Berlangganan Antares Eazy via Indibiz

Antares Eazy bersama dengan indiBiz, menyediakan sebuah solusi digital bagi pelaku UKM, dalam memberikan dukungan keamanan dan kenyamanan dalam mengelola toko. Perangkat smart home Antares Eazy dibuat khusus untuk kebutuhan UKM.


Terkait Ekonomi Bisnis
Rooms Inc d’Botanica Bandung Hadirkan Paket Spesial Social Event
Ekonomi Bisnis
Rooms Inc d’Botanica Bandung Hadirkan Paket Spesial Social Event

  RADARBANDUNG.id –  Dalam rangka memberikan pengalaman berkumpul yang tak terlupakan, Rooms Inc d’Botanica Bandung menghadirkan paket spesial Social Event “Sambung Rasa” untuk berbagai momen istimewa seperti reuni, gathering, hingga syukuran. Dengan harga yang sangat terjangkau, mulai dari IDR128.000 per orang, para tamu dapat menikmati pengalaman bersantap yang hangat dan meriah, lengkap dengan berbagai fasilitas. […]

Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional
Ekonomi Bisnis
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional

RADARBANDUNG.id, JAKARTA- Terinspirasi dari tren batu akik yang viral pada 2017, Helena Virgawati melihat adanya potensi bisnis di bidang perhiasan. Perjalanan Helena pun semakin kuat setelah mendapat dukungan dari PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI yang hadir melalui sejumlah program pemberdayaan. Di awal usahanya, Helena menghadapi tantangan besar yang mengubah persepsi bahwa batu akik […]

Trafik Data Meningkat 21 Persen saat Idulfitri, Indosat Hadirkan Koneksi Andal Tanpa Hambatan
Ekonomi Bisnis
Trafik Data Meningkat 21 Persen saat Idulfitri, Indosat Hadirkan Koneksi Andal Tanpa Hambatan

  RADARBANDUNG.id –  Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) mencatatkan lonjakan trafik data nasional sebesar 21 persen sepanjang periode Idulfitri 1446 H dibandingkan hari biasa. Peningkatan ini dipicu oleh tingginya penggunaan aplikasi digital oleh pelanggan selama periode Ramadan dan Idulfitri. Indosat mencatat lima aplikasi yang mengalami lonjakan aktivitas digital tertinggi berturut-turut adalah WhatsApp, Tiktok, Facebook, […]

Berkat Program Klasterkuhidupku BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita
Ekonomi Bisnis
Berkat Program Klasterkuhidupku BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita

RADARBANDUNG.id- Perempuan kini memegang peran yang penting dalam membangun perekonomian dan meningkatkan kesejahteraan sosial di Indonesia. Seiring kemajuan zaman, perempuan kini memiliki lebih banyak kesempatan untuk berkembang dan berkontribusi, tidak hanya bagi diri sendiri, tetapi juga untuk keluarga dan lingkungan sekitar. Kesadaran inilah yang kemudian mendorong Ketua Klaster Usaha Rumah Ulos Marlinda Yanti Panggabean untuk mengambil […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.