News

30 Atlet Kota Bandung Raih Medali SEA Games Kamboja 2023

Radar Bandung - 24/05/2023, 12:36 WIB
Ali Yusuf
Ali Yusuf
Tim Redaksi
30 Atlet Kota Bandung Raih Medali SEA Games Kamboja 2023
SEA Games 2023 Kamboja. (Istimewa)

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Sebanyak 30 atlet Kota Bandung berhasil meraih medali di SEA Games 2023 Kamboja. Medali yang diraih yakni 8 emas, 7 perak dan 8 perunggu.

Kota Bandung mengirimkan 66 atlet yang terdiri dari 39 atlet dan 27 pelatih serta official pada perhelatan ajang olahraga terbesar di Asia Tenggara itu.

Pelaksana Harian Wali Kota Bandung Ema Sumarna menyebut, jumlah itu sumbangan atlet terbanyak dari kota/kabupaten lainnya se-Indonesia.

Baca Juga: Pemkab Bandung Guyur Bonus Rp1 Miliar untuk Atlet Peraih Medali SEA Games 2023

“Jadi total untuk kota Bandung berkontribusi ini terbesar dari kota/kabupaten lain yaitu dengan 66 orang dari kota Kabupaten se-Indonesia,” kata Ema, dikutip Rabu (24/4/2023).

Berikut daftar atlet Kota Bandung yang meraih medali di SEA Games 2023:

1. Clarita Antonio, Cabor Basket, 1 Emas,
2. Muhammad Sohibul Fikri, Cabor Bola Basket, 1 Emas,
3. Amallia Cahaya Pratiwi, Cabor Bola Basket, 1 Emas dan 1 Perak,
4. Kautsar Faruqrohman Ekatama, Cabor E-Sport, 1 Perak
5. Riddho Putra MuharamCabor E-Sport, 1 Perak,
6. Oza Feby Mulyani, Cabor Finswimming, 2 Perak,
7. Rahma Dwi Aulia, Cabor Hoki Indoor, 1 Perunggu,
8. Ai Melis Kusmiati, Cabor Hoki Indoor, 1 Perunggu,
9. Nuraini Sugiarti, Cabor Hoki Indoor, 1 Perunggu,
10. Citra Purbasari, Cabor Hoki Indoor, 1 Perunggu,
11. Revo Priliandro, Cabor Hoki Indoor, 1 Emas
12. Candra Juli Prawesti, Cabor Hoki Indoor, 1 Emas
13. Prima Rinaldi Santoso, Cabor Hoki Indoor, 1 Emas
14. Lispa, Cabor Hoki Outdoor, 1 Perunggu,
15. Sandi Firmansah, Cabor Karate, 1 Emas,
16. Ade Permana, Cabor Kun Bokator, 1 Perak,
17. Bayu Lesmana, Cabor Pencak Silat, 1 Emas,
18. Beckham Putra Nugraha, Cabor Sepak Bola, 1 Emas,
19. Megawati Tamesti Maheswari, Cabor Taekwondo, 1 Emas,
20. Agustin Wulandhari, Cabor Voli Indoor, 1 Perunggu,
21. Aulia Suci Nurfadila, Cabor Voli Indoor, 1 Perunggu,
22. Tisya Amallya Putri, Cabor Voli Indoor, 1 Perunggu,
23. Wilda Siti Nurfadhilah Sugandi, Cabor Voli Indoor, 1 Perunggu,
24. Shintia Alliva Mauludina, Cabor Voli Indoor, 1 Perunggu,
25. Farhan Halim, Cabor Voli Indoor, 1 Emas,
26. Zaenal Arifin, Cabor Water Polo, 1 Perak,
27. Beby Willy Ekapaksi Tarigan, Cabor Water Polo, 1 Perak,
28. Selfia Nur Fitroch, Cabor Water Polo, 1 Perunggu,
29. Aenah Aeliyah Purbaningrum, Cabor Water Polo, 1 Perunggu,
30. Nazwa Nur Abellia, Cabor Water Polo, 1 Perunggu.

Sebelumnya, Pemkot Bandung memberikan uang saku kepada kontingen atlet Kota Bandung yang berlaga pada SEA Games 2023 Kamboja.

Uang saku diberikan secara simbolis oleh Pelaksana Harian Wali Kota Bandung, Ema Sumarna saat Pelepasan kontengan atlet Kota Bandung dalam kejuaraan Sea Games Kamboja dan Special Olympic World Summer Games (SOWG) Tahun 2023, pada 2 Mei lalu. (ysf)


Terkait Kota Bandung
PMB 2025, Unpas Hadirkan  Pendidikan Gratis dan Solusi Nyata untuk Masa Depan
Kota Bandung
PMB 2025, Unpas Hadirkan Pendidikan Gratis dan Solusi Nyata untuk Masa Depan

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG,- Di tengah tantangan ekonomi dan sosial yang dihadapi banyak keluarga, Universitas Pasundan (Unpas) kembali menegaskan komitmennya, tak boleh ada mimpi yang terhenti hanya karena masalah biaya. Melalui SK Rektor No. 212 Tahun 2025, Unpas resmi membuka gerbang selebar-lebarnya bagi seluruh putra-putri terbaik Jawa Barat dan Indonesia. Khususnya pada masa penerimaan mahasiswa baru […]

BPJS Ketenagakerjaan dan BGN Lindungi Pekerja MBG
Kota Bandung
BPJS Ketenagakerjaan dan BGN Lindungi Pekerja MBG

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Sebagai langkah nyata dalam mendukung Asta Cita Presiden Prabowo Subianto, BPJS Ketenagakerjaan dan Badan Gizi Nasional (BGN) sepakat untuk memberikan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan kepada seluruh pekerja yang terlibat dalam ekosistem program Pemenuhan Gizi Nasional atau yang sering dikenal Makan Bergizi Gratis (MBG). Sinergi antara kedua Badan bentukan pemerintah tersebut secara resmi […]

Tegaskan Status Sebagai Ibu Kota Asia-Afrika Lewat Peringatan 70 Tahun KAA
Kota Bandung
Tegaskan Status Sebagai Ibu Kota Asia-Afrika Lewat Peringatan 70 Tahun KAA

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Nuansa penuh sejarah, sebanyak 14 duta besar dari negara-negara Afrika hadir secara langsung ke jantung Kota Kembang untuk memperingati 70 tahun Konferensi Asia-Afrika (KAA). Mereka tidak sekadar datang sebagai tamu, melainkan sebagai bagian dari rangkaian penting yang menegaskan kembali semangat solidaritas yang lahir dari Bandung, tujuh dekade silam. Rangkaian acara dimulai […]

Di Balik Senyap Gang Satata Sariksa, Kisah Dua Kubu dan Narasi yang Terbalik
Kota Bandung
Di Balik Senyap Gang Satata Sariksa, Kisah Dua Kubu dan Narasi yang Terbalik

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Kesunyian Gang Satata Sariksa yang tampak biasa saja pada hari ini, Rabu (23/4/2025). Tersimpan cerita tentang perpecahan, konflik narasi, dan kegelisahan yang belum benar-benar reda. Gang kecil di Sukahaji, Kecamatan Babakan Ciparay, Kota Bandung ini belum lama ini menjadi sorotan, setelah muncul pemberitaan yang menyebut adanya ketegangan tajam antarwarga. Seorang pria […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.