News

18 Ciri-ciri Pacar Selingkuh dan Cara Menghadapinya

Radar Bandung - 22/06/2022, 15:39 WIB
Ali Yusuf
Ali Yusuf
Tim Redaksi
18 Ciri-ciri Pacar Selingkuh dan Cara Menghadapinya
Ilustrasi: Foto: Ricardo/JPNN.com

11. Takut Komitmen dalam pembelian

Komitmen seperti membeli rumah atau mobil menunjukkan bahwa orang lain wajib berada dalam hubungan untuk jangka panjang. Komitmen besar seperti itu membuat mereka lebih sulit untuk memutuskan hubungan dengan cepat. Jika mereka ragu-ragu dan mengulur waktu, kamu patut mempertanyakannya.

12. Telepon dibawa kemana-mana, bahkan ke kamar mandi

Pertama, peringatan, beberapa orang yang selingkuh benar-benar terpikat pada ponsel mereka dan menjinjingnya karena kebiasaan. Mereka tahu bahwa pesan dari selingkuhan bisa datang kapan saja. Jadi, jika seseorang lama di kamar mandi dan mengandalkan ponselnya, mungkin ada baiknya kamu mulai mengawasinya.

13. Terus-menerus mengirim WA atau Pesan

Sekali lagi, perubahan perilaku adalah kuncinya di sini. Jika tindakan pacar kamu mulai berubah, maka itu mungkin merupakan tanda perselingkuhan. Apalagi jika mereka seringkali terpaku pada HP dan selalu asyik saling berkirim pesan lewat WhatsApp.

14. Sering Maju Mundur

Pasangan seharusnya sudah cukup nyaman saat mengobrol. Tetapi ketika mereka mulai menyembunyikan sesuatu, carilah kebiasaan yang tidak biasa. Misalnya gugup atau bingung atau ragu-ragu.

15. Mereka lebih fokus pada penampilan

Ciri-ciri paca selingkuh yang lainnya adalah ketika dia mulai banyak bersolek, seperti perubahan gaya rambut, rajin olahraga di gym, atau berbelanja secara royal pada pakaian baru tentu, ini bisa menjadi gejala bagian dari resolusi untuk menyenangkan selingkuhannya.

16. Menjauh saat telepon

Kamu patut curiga jika pasanganmu selalu menjauh dan menghindar darimu saat dia menerima telepon. Nah, saat itu terjadi, sebaiknya kamu langsung bertanya dengan siapa dia berbicara.

17. Menjadi Agresif

Sesorang yang menyembunyikan sesuatu dalam sebuah hubungan, seperti perselingkuhan akan menjadi tidak tenang. Mereka juga bisa menjadi seseorang yang agresif.

Hal ini bisa dilihat dari nada bicaranya yang tinggi atau marah saat pasangannya menanyakan sesuatu. Hal ini disebabkan karena ia merasa dipojokkan, atau selalu merasa dituduh. Akhirnya, pasangan seperti ini hanya akan bertengkar terus-terusan.

18. Selingkuh Seutuhnya

Selingkuh tipe ini merupakan tahap dimana perilaku selingkuh telah melibatkan hubungan emosional yang mendalam. Biasanya diawali dengan pertemanan lalu tumbuh perasaan sayang, berkencan dan berhubungan hingga ingin meninggalkan pasangan masing-masing.

Pada tahap ini pelaku selingkuh sering memakai muslihat untuk menghindari pasangan, bahkan sering menyebabkan keributan untuk masalah sepele, tujuannya agar pasangan tidak betah.

Baca Juga:

Halaman berikutnya: Cara hadapi pacar selingkuh


Terkait Lifestyle
barenbliss Bagikan Rahasia Kulit Flawless dan Dewy ala Korea Lewat Inovasi Complexion Terbaru
Lifestyle
barenbliss Bagikan Rahasia Kulit Flawless dan Dewy ala Korea Lewat Inovasi Complexion Terbaru

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Menyambut April yang ceria sehabis masa liburan, barenbliss (BNB) mengungkap rahasia memilih complexion yang tepat untuk kulit sempurna. Bersamaan dengan itu, barenbliss meluncurkan dua inovasi terbaru: Bloomdew Moonlight Dewy Mesh Cushion untuk kilau sehat tahan lama, serta Bloomdew Aqua Pearl Concealer untuk tampilan flawless yang natural. Di Korea Selatan, tren kulit sehat […]

No Kaleng-Kaleng! GEAR ULTIMA Buktikan Kehebatan di Jalan Perkotaan dan Pegunungan Jawa Tengah
Lifestyle
No Kaleng-Kaleng! GEAR ULTIMA Buktikan Kehebatan di Jalan Perkotaan dan Pegunungan Jawa Tengah

Walaupun membawa banyak barang belanjaan, tanjakan curam menuju daerah Ungaran bukan menjadi tantangan sulit bagi teman-teman media karena berkat fitur Hybrid Power Assist dari teknologi Blue Core Hybrid Yamaha yang membuat akselerasi awal motor jadi lebih bertenaga dan halus serta hemat BBM. Untuk menempuh rute Test Ride dengan jarak sekitar 74 kilometer dan kondisi jalanan […]

Setelah Jakarta dan Bandung, Dealer Premium Shop Yamaha Kini Hadir di Semarang
Lifestyle
Setelah Jakarta dan Bandung, Dealer Premium Shop Yamaha Kini Hadir di Semarang

RADARBANDUNG.id, SEMARANG- Sebagai brand sepeda motor global yang telah lebih dari setengah abad hadir di tanah air, PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) berkomitmen untuk dapat senantiasa mendukung berbagai macam kebutuhan berkendara konsumen dari waktu ke waktu. Dukungan tersebut tidak hanya hadir melalui inovasi produk yang terus dikembangkan seiring dengan kemajuan teknologi dan perubahan tren gaya […]

Mulai dari Navigasi Canggih Sampai Notifikasi Malfungsi, Ini Keunggulan Y-Connect pada MAXi Yamaha
Lifestyle
Mulai dari Navigasi Canggih Sampai Notifikasi Malfungsi, Ini Keunggulan Y-Connect pada MAXi Yamaha

RADARBANDUNG.id, JAKARTA- Yamaha Indonesia konsisten menghadirkan berbagai inovasi terkini yang mampu menciptakan kepuasan tertinggi bagi para konsumennya. Selain fokus menghasilkan sepeda motor berkualitas tinggi, Yamaha pun juga turut menelurkan inovasi dalam pengembangan teknologi aplikasi yang canggih pada industri sepeda motor, yaitu Y-Connect (Yamaha Motorcycle Connect). Didukung oleh teknologi CCU (Communication Control Unit) generasi terbaru yang canggih […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.