News

Bandung Barat Terapkan Ganjil Genap, Ini Waktu dan Lokasinya

Bandung Barat Terapkan Ganjil Genap, Ini Waktu dan Lokasinya
Plt Bupati Bandung Barat, Hengky Kurniawan

Kasatlantas Polres Cimahi AKP Sudirianto membenarkan tentang adanya sosialisasi pemberlakuan ganjil genap di kawasan simpang susun Padalarang.

Menurutnya, pihaknya akan lakukan uji coba rekayasa lalu lintas selama 3 hari mulai Jumat hingga Minggu 3-5 September 2021.

Uji coba ganjil genap mulai Jumat sekira pukul 16:00 WIB. Aparat gabungan dari Dishub, Satpol PP, dan Polwan akan terjun langsung membawa alat peraga pamflet dan spanduk supaya pengguna jalan mengetahui adanya penerapan ganjil genap di Bandung Barat ini.

“Betul kita akan coba sosialiasi dulu selama 3 hari ini. Tiap hari akan kita evaluasi hasilnya,” kata Sudirianto saat dihubungi.

Rekayasa lalu lintas ganjil genap di Bandung Barat diterapkan dalam rangka menekan angka mobilitas warga selama pelaksanaan PPKM level 3. Dengan kebijakan ganjil genap ini, diharapkan zona kerawanan Covid-19 Bandung Barat bisa turun ke level 2 atau minimal bertahan level 3.

“Kita berusaha menekan mobilitas warga  guna mengurangi risiko penyebaran Covid-19. Kita harap zona kerawanan tidak naik lagi,” tambahnya.

Sudirianto menjelaskan jika hasil evaluasi selama 3 hari ini berhasil, maka ganjil genap kawasan Padalarang akan diterapkan setiap akhir pekan, Jumat sampai Minggu untuk menghalau pengendara dari luar daerah.

“Kita tahu pekan kemarin Lembang padat. Mudah-mudahan dengan ganjil genap ini pengendara bisa terkendali,” pungkasnya.

(kro)


Terkait Kabupaten Bandung Barat
Polres Cimahi Siagakan Personel Hadapi Libur Panjang Akhir Pekan Ini
Kabupaten Bandung Barat
Polres Cimahi Siagakan Personel Hadapi Libur Panjang Akhir Pekan Ini

RADARBANDUNG.id- Jajaran Kepolisian Resor (Polres) Cimahi menyiagakan personel dalam menghadapi libur Paskah 2025. Pasalnya, lonjakan wisatawan diprediksi meningkat pada momen libur panjang tersebut. Kapolres Cimahi AKBP Niko Nurallah Adi Putra menjelaskan, pihaknya telah menyiapkan sejumlah personel di sejumlah titik khususnya kawasan wisata dalam momen libur panjang akhir pekan ini. “Perlu disampaikan bahwa Polres Cimahi dari […]

Jaga Lingkungan Perkantoran, Wabup Bandung Barat Siap Gulirkan Program Jumat Bersih
Kabupaten Bandung Barat
Jaga Lingkungan Perkantoran, Wabup Bandung Barat Siap Gulirkan Program Jumat Bersih

RADARBANDUNG.id- Wakil Bupati Bandung Barat, Asep Ismail menegaskan pihaknya bakal kembali menggalakkan ASN di lingkungan Pemkab Bandung Barat giat jumat bersih. Hal tersebut dilakukan guna memastikan kebersihan lingkungan Pemkab Bandung Barat tetap terjaga dan nyaman dikunjungi masyarakat. Ia mengatakan, usai prosesi pelantikan dan pengambilan janji/sumpah jabatan PPPK Pemkab Bandung Barat dirinya sempat berkeliling di sekitar […]

BPOM RI Kunjungi Fasilitas Produksi Combiphar di Bandung Barat
Kabupaten Bandung Barat
BPOM RI Kunjungi Fasilitas Produksi Combiphar di Bandung Barat

RADARBANDUNG.id- Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia (Badan POM RI) mengunjungi salah satu fasilitas Combiphar Group yang berlokasi di Padalarang, Kabupaten Bandung Barat pada Rabu (16/4/2025). Presiden Direktur Combiphar Group, Michael Wanandi mengatakan, dalam kunjungan ini, para tamu diajak meninjau langsung fasilitas produksi Combiphar yang telah dibangun dan dijalankan sesuai dengan prinsip-prinsip Cara Pembuatan […]

Ribuan PPPK di Bandung Barat Resmi Dilantik, Jeje Ritchie Ismail: Jaga Integritas dan Kualitas Pelayanan
Kabupaten Bandung Barat
Ribuan PPPK di Bandung Barat Resmi Dilantik, Jeje Ritchie Ismail: Jaga Integritas dan Kualitas Pelayanan

RADARBANDUNG.id- Sebanyak 3.362 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Pemkab Bandung Barat secara resmi diambil sumpah/janji jabatan pada Rabu (16/4/2025). Data BKPSDM KBB menyebut, untuk PPPK yang diambil sumpah jabatan formasi tahun 2024 sebanyak 403 orang dan formasi tahun 2021 sampai dengan 2023 sebanyak 2.959 orang dengan total sebanyak 3.362 orang. Bupati […]

Wisatawan di Bandung Barat Menurun saat Lebaran
Kabupaten Bandung Barat
Wisatawan di Bandung Barat Menurun saat Lebaran

RADARBANDUNG.id- Kunjungan wisatawan pada momen libur lebaran lalu ke Kabupaten Bandung Barat mengalami penurunan jika dibanding periode yang sama di tahun 2024 lalu. Kadisparbud KBB Akhmad Panji Hernawan menjelaskan, penurunan kunjungan wisatawan tersebut berdampak pada hunian hotel yang mengalami penurunan. “Libur Lebaran kemarin kunjungan wisatawan turun sekitar 10%, begitupun okupansi tamu hotel yang rata-rata hanya […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.