News

Natuna, Harta Karun di Dasar Lautan, dan Pencurian

Radar Bandung - 09/02/2020, 22:36 WIB

Tim Redaksi
Natuna, Harta Karun di Dasar Lautan, dan Pencurian
KEKAYAAN TERPENDAM: Wisatawan di kawasan Pulau Setanau, Natuna, kemarin. Berbagai benda bersejarah dari beragam zaman berada di lautan Natuna menyusul tenggelamnya kapal-kapal pengangkutnya. ( HARITSAH ALMUDATSIR/JAWA POS)

Dari Keramik, Perhiasan, sampai Kapal Rusia

Setidaknya ada 24 titik kapal tenggelam yang membawa berbagai barang berharga di lautan Natuna. Karena pengawasan lemah, para penjarah yang justru diuntungkan.

ILHAM WANCOKO, Natuna, Jawa Pos

LAPORAN dari warga itu sampai juga ke Hadisun. Ada tiga warga Tiongkok yang bermaksud melakukan penyelaman.

Sampai di situ sepertinya semuanya wajar.

Kabupaten Natuna nun di utara Indonesia yang terdiri atas ratusan pulau memang punya banyak spot penyelaman.

Namun, ada yang memicu kecurigaan. Tindak tanduk tiga orang tersebut tak tampak seperti turis. Mereka juga tidak tinggal di hotel. Tetapi, memilih menyewa sebuah rumah penduduk di tepi pantai.

Hadisun, kepala Bidang Kebudayaan Dinas Pariwisata Kabupaten Natuna, dan jajarannya pun bergerak. Tiga orang itu ditemui.

Sulitnya komunikasi dengan mereka tak menyurutkan putusan instansi yang berwenang. ”Mereka kami usir karena kemungkinan besar akan mencuri BMKT,” papar dia kepada Jawa Pos kemarin.

BMKT adalah benda muatan kapal tenggelam. Natuna kaya akan harta karun di dasar laut itu.


Terkait News
Pengalaman Positif di Assen, Modal Berharga Aldi Satya Mahendra Berjuang di Seri 3 World Supersport
News
Pengalaman Positif di Assen, Modal Berharga Aldi Satya Mahendra Berjuang di Seri 3 World Supersport

RADARBANDUNG.id- Pertarungan Aldi Satya Mahendra di kejuaraan dunia World Supersport masih terus berlangsung. Akhir pekan ini pembalap binaan Yamaha Racing Indonesia itu akan bertarung lagi di seri 3 World Supersport yang digelar di sirkuit Assen Belanda, 11-13 April 2025. Tetap dengan misi kembali mendulang poin di putaran terdekat ini, Aldi Satya Mahendra akan mengerahkan kemampuan […]

Petugas PJL  Tak Mudik Demi Keselamatan Penumpang,  Tugirin Setia Amankan Perjalanan Kereta Api
News
Petugas PJL Tak Mudik Demi Keselamatan Penumpang, Tugirin Setia Amankan Perjalanan Kereta Api

Petugas PJL Tugirin rela tak mudik demi keselamatan penumpang, dirinya setia mengamankan perjalanan kereta api selama musim mudik Lebaran 2025.

Libur Lebaran, Ratusan Ribu Wisatawan Serbu Bandung Barat
News
Libur Lebaran, Ratusan Ribu Wisatawan Serbu Bandung Barat

RADARBANDUNG.id- Ratusan ribu wisawatan menghabiskan waktu libur lebaran 1446 hijriyah di Kabupaten Bandung Barat. Kawasan wisata Lembang hingga saat ini masih menjadi primadona. Data Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) KBB berdasarkan sampel di sejumlah tempat wisata tercatat dikunjungi 189.850 wisatawan. Untuk destinasi wisata Curug Malela hingga H+4 lebaran jumlah kunjungan mencapai 351 orang, Guha Pawon […]

Hari Ketiga Libur Lebaran, Dishub KBB Catat Belasan Ribu Kendaraan Keluar Masuk Lembang
News
Hari Ketiga Libur Lebaran, Dishub KBB Catat Belasan Ribu Kendaraan Keluar Masuk Lembang

RADARBANDUNG.id- Hari ketiga lebaran Idulfitri 1446 hijriyah mobilitas warga menuju kawasan wisata Lembang, Kabupaten Bandung Barat cukup tinggi. Data Dinas Perhubungan (Dishub) KBB menyebut kendaraan keluar masuk Lembang pada Kamis (3/4/2025) siang mencapai 15.516 kendaraan. Kasi Manajemen Rekayasa Lalu Lintas Dishub KBB, Didin Muslihudin menjelaskan, pada H+3 libur lebaran 1446 hijriyah ini volume kendaraan tinggi […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.