RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Laga sang pemuncak klasemen BRI Liga 1, Persib Bandung melawan PSM Makassar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, berlangsung sengit, Sabtu malam (1/2/2025).

Baca Juga : PWNU Jawa Barat Menyerukan “Gerakan Jihad” Melestarikan Lingkungan
Jual beli serangan Persib Bandung dan PSM Makassar terus terjadi sejak peluit dibunyikan wasit.

Penyerang Persib Bandung Ciro Alves saat melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang PSM Makassar di BRI Liga 1, di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Sabtu malam (1/2/2025). FOTO-FOTO: TAOFIK ACHMAD HIDAYAT/RADAR BANDUNG
Baca Juga : Dirut KAI Tinjau Perjalanan Jadwal Baru KA Parahyangan
Akhirnya penyerang Persib Bandung, Ciro Alves memecah kebuntuan dengan melesakkan gol ke gawang PSM Makassar lewat assist dari Adam Alis pada menit 74’ dan memberikan tiga poin bagi Persib Bandung. (opk)