RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Pedagang sayuran di Pasar Dadakan Pasteur, Kota Bandung, Jawa Barat diserbu pembeli Minggu (5/1/2025).

Baca Juga : Satnarkoba Polresta Bandung Gerebek Warung Penjual Miras
Badan Pusat Statistik mencatat inflasi Provinsi Jawa Barat Desember 2024 secara bulanan (mtm) mencapai 0,35 persen sementara secara tahunan (yoy) mencapai 1,64 persen.

Pedagang sayuran di Pasar Dadakan Pasteur, Kota Bandung, Jawa Barat diserbu pembeli Minggu (5/1/2025). FOTO-FOTO: TAOFIK ACHMAD HIDAYAT/RADAR BANDUNG
Baca Juga : Langit Bandung, Simfoni Alam yang Harmonis
Angka inflasi Jawa Barat Desember 2024 tersebut dengan komoditas penyumbang inflasi yakni telur ayam ras, cabai merah, minyak goreng, cabai rawit dan bawang merah. (opk)