Please select listing to show.

Peningkatan Investasi Subsektor Perkebunan

RADARBANDUNG.ID, KABUPATEN BANDUNG – Para pekerja memanen teh di perkebunan Teh Pangalengan, Kabupaten Bandung, Senin (2/12/2024).

Peningkatan Investasi Subsektor Perkebunan
Para pekerja memanen teh di perkebunan Teh Pangalengan, Kabupaten Bandung, Senin (2/12/2024). FOTO-FOTO: TAOFIK ACHMAD HIDAYAT/RADAR BANDUNG

Baca Juga :Mengenal Desa Batuan Sukawati, Desa BRILiaN dengan Sejuta Potensi Alam dan Budaya

Kementerian Pertanian melalui Ditjen Perkebunan terus mendorong peningkatan investasi subsektor perkebunan demi menuju Indonesia Emas 2045 yang meliputi subsektor perkebunan seperti kelapa sawit, karet, kakao, kopi, dan teh, yang merupakan komoditas unggulan dengan menyumbang devisa besar bagi negara serta menyerap tenaga kerja dalam jumlah signifikan.

Peningkatan Investasi Subsektor Perkebunan
Para pekerja memanen teh di perkebunan Teh Pangalengan, Kabupaten Bandung, Senin (2/12/2024). FOTO-FOTO: TAOFIK ACHMAD HIDAYAT/RADAR BANDUNG

Baca Juga :Rekapitulasi Suara Pilkada Serentak di Bandung Barat Masih Berlangsung

Kecamatan Pangalengan,Rancabali, Pasirjambu dan Kecamatan Ciwidey menjadi empat daerah penghasil teh terbesar di Jawa Barat.

Peningkatan Investasi Subsektor Perkebunan

Para pekerja memanen teh di perkebunan Teh Pangalengan, Kabupaten Bandung, Senin (2/12/2024). FOTO-FOTO: TAOFIK ACHMAD HIDAYAT/RADAR BANDUNG

Baca Juga :Dukung Pemanfaatan Energi Hijau untuk Keberlanjutan, PLN dan XL Axiata Kerja Sama Pasokan Listrik dan Penggunaan Energi Terbarukan

Sementara itu, rincian kebun teh di Kabupaten Bandung terdapat di:

  • Kebun Teh Kertamanah di Margamulya, Pangalengan
  • Kebun Teh Malabar di Banjarsari, Pangalengan
  • Kebun Teh Riung Gunung di Warnasari, Pangalengan
  • Kebun Teh Cijeruk Sukawening di Cijeruk, Sukawening, Ciwidey
  • Kebun Teh Gambung atau Bukit Indah Gambung di Jl. Gambung, Mekarsari, Pasirjambu. (opk/bbs)

Iklan RB Display B

Berita Terbaru

Please select listing to show.

Iklan RB Display C