Peristiwa Kebakaran Plumpang, BPJS Ketenagakerjaan Tanggung Biaya Perawatan Peserta

BPJS Ketenagakerjaan Tanggung Biaya Perawatan Peserta yang Jadi Korban Plumpang.

Di tempat yang berbeda, Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Jawa Barat, Romie Erfianto menyampaikan turut berduka kepada seluruh korban atas musibah kebakaran yang terjadi di Depo Milik Pertamina.

“Semua pekerjaan baik formal maupun informal mempunyai risiko-risiko yang bisa terjadi kapan saja, maka sebagai bentuk untuk menyejahterakan seluruh pekerja Negara hadir melalui BPJS Ketenagakerjaan memberikan perlindungan dari risiko kerja untuk memberikan rasa aman dan tenang bagi pekerja dan keluarganya,” imbuhnya.

“Kami juga menghimbau dan mengajak kepada seluruh masyarakat baik pekerja formal maupun informal yang belum menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan agar menjadi peserta supaya masyarakat dapat terlindungi program jaminan sosial ketenagakerjaan,” tandasnya. (*)

Editor : AR Hidayat



Iklan RB Display B

Berita Terbaru

Iklan RB Display C




Berita Terkait Jawa Barat


Iklan RB Display D