Ricky menambahkan penutupan 5 ruas jalan itu akan jadi pengawasan dan percontohan tertib lalin untuk dievaluasi, akan ditambah atau tidak penutupan ruas jalan lainnya.
Sedang untuk di terminal, kata Ricky, sama dengan pola terdahulu yakni membatasi kapasitas dan waktu operasi.
Kapasitas angkut 50 persen, setiap kendaraan disemprot desinfektan sebelum dan setelah perjalanan. Tersedia hand sanitizer dan masker.
Baca Juga: Pemkot Bandung Luncurkan Logo dan Tema Hari Jadi ke-210
Disinggung upaya menyisir warga dari ibu kota, sementara waktu belum ada, hanya tutup jalan, itupun hanya untuk membatasi pergerakan masyarakat.
(mur)